Kelebihan ponsel Android - dibandingkan handphone Blackberry atau ponsel lainya
dapat dilihat dari beberapa keunggulan hp Android yang disimpulkan
dibawah
ini. Tanpa mengucilkan smartphone yang lain karena setiap handphone tentu
mempunyai kelebihan dan kekurangan masing-masing. Yang membedakan antara
handphone yang satu dengan yang lain tidak lain tidak bukan adalah karena
KEBUTUHAN setiap orang berbeda. tetapi pada masa kini orang-orang lebih memilih
gengsi ketimbang fungsi.
Adapun kelebihan android
dibanding blackberry
berikut dibawah ini :
Android itu Open Source
Android adalah sistem operasi mobile
yang dikembangkan oleh Google inc. dengan sistem operasi sumber terbuka (open
source) karena kernel android sama dengan penggunaan Kernel di Linux. Hal
ini tentu memudahkan para pengembang aplikasi membuat apllikasi Android lebih
berkualitas dan up to date.
Multi Tasking
Keunggulan android lain yang sangat
power full adalah performance yang luar biasa dan dapat dgunakan secara multitasking
atau menjalankan beberapa aplikasi secara bersamaan. seperti contoh: Anda bisa
download sambil lalu mendengarkan musik, browsing, chating secara sekaligus. penggunaan
multitasking sama dengan kita menggunakan komputer seperti diminimize dan maximize.
Karena bisa menjalankan banyak proses dalam satu waktu inilah penyebab
kelemahan Android yakni boros baterai.
Ketersediaan Aplikasi Android
beragam, Up to Date & Berkualitas
Fitur-fitur unggulan yang ada di
android adanya aplikasi yang sangat beragam ribuan aplikasi tersedia di Google
Play Store, kembali ke Point pertama karena open source banyak developer /
pengembang aplikasi yang membuat aplikasi, tidak terkecuali anda bila berminat.
Sehingga aplikasi pun bisa di upgrade secara up to date dan tentu semakin
berkualitas. Fitur seperti rincian cuaca, membuka layar, RSS feed, Twitter,
Facebook, dll. Ketersediaan aplikasi BB (Blackberry) versi android serta
aplikasi iPhone yang versi Android juga bisa anda dapatkan.
Tampilan Android / Interface
Anda pernah mengeluhkan bosan
melihat tampilan/interface blackberry yang monoton dan terkesan hanya itu-itu
saja? pada ponsel android kita bisa dapat menyesuaikan tampilan semau kita
lagi-lagi karena terdapat banyak pengembang dan open source sehingga
ketersediaan tampilan dijamin meminimalisir kebosanan. Selain itu, kita bisa
sedikit meodifikasi sesuai kesenangan kita. awal tampilannya bisa dimodifikasi
secara keseluruhan.
Integrasi Email
Kita
tahu sistem operasi Android dibuat oleh Google hal ini menjadikan keunggulan
ponsel android semakin menarik karena mendukung dan terintegrasi dengan
produk-produk Google seperti GMail, Google Docs, Picasa, Google Maps, YouTube,
Google Talk, Google+, dan tentu saja mesin pencari Google.
Perkembangan Android
Perkembangan sistem operasi Android
terus berkembang dan semakin canggih hingga saat ini android sudah pada
generasi kelima atau disebut jellybean. Dari generasi ke generasi, Android
terus mengalami kemajuan yang signifikan. Mulai dari tampilan antarmuka,
performa dan lain sebagainya. dan katanya setelah versi jellybean nanti akan
ada versi key lim pie android 5.0 (rumor).
Handphone/Smartphone Murah
Keberagaman pilihan smartphone
Android menciptakan persaingan antara para vendor untuk berlomba-lomba membuat
ponsel android. Hal ini akan "memaksa" para vendor untuk menciptakan
perangkat Android,yang ditujukan bukan hanya untuk kalangan menengah ke atas
tapi juga menengah ke bawah. Sehingga semua orang dapat menikmati kecanggihan
ponsel android tersebut.
Mudahnya Sinkronsasi
Di android kita diberi kemudahan dalam sinkronsasi data yang ada di hp android kita karena android sudah ada fitur sinkronsasimelalui akun google, jadi pada saat di sinkron kita hanya tinggal aktifkan sinkron, dan saat kita ingin mengembalikannya tinggal sinkron juga, tidak seperti blackberry yang rumit dan iphone yang perlu ke itunes.
Mudahnya Sinkronsasi
Di android kita diberi kemudahan dalam sinkronsasi data yang ada di hp android kita karena android sudah ada fitur sinkronsasimelalui akun google, jadi pada saat di sinkron kita hanya tinggal aktifkan sinkron, dan saat kita ingin mengembalikannya tinggal sinkron juga, tidak seperti blackberry yang rumit dan iphone yang perlu ke itunes.
Analisis Saya : Menurut saya dari versi
ke versi android semakin baik, semakin menarik, semakin unik dan pastinya
semakin canggih, tak hanya itu Android bersifat open source, lalu jangan
lupakan juga Aplikasi – aplikasi yang tersedia di Google Play Store sudah
terdapat kurang lebih 750.000 aplikasi. Dimana kita mau mengunduh aplikasi apa
saja semua ada di Play Store. Tak hanya itu dengan semakin berkembangnya
Android semakin berkembang juga permainan – permainan yang mendukung OS
Android. Kurang lebih itu adalah kelebihan Android menurut saya pribadi. Semoga
menjadi informasi yang bermafaat bagi teman – teman. Untuk informasi lengkapnya dapat dilihat dan dikunjungi pada
Sumber yang tertera di bawah ini.
Sumber : (new-paragraph.blogspot.com)
Dikutip
dari : http://diaz-zahran-asyari.blogspot.com/2013/05/7-kelebihan-ponsel-android-dibanding.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar